Pasalnya, posisi jet-jet tempur paling mutakhir hanya stand by di pangkalannya saja telah membuat negara lain, khususnya China jika ingin bikin ulah, harus berpikir dua kali.
Meskipun tidak digunakan untuk berperang, keberadaan jet-jet tempur yang selalu siaga sangat penting untuk menciptakan efek gentar (diterrent effeck ) bagi negara-negara yang berniat menyerang Indonesia.
Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul Indonesia Ingin ‘Borong’ Sukhoi: Terkait Perubahan Nama Laut China Selatan Jadi Laut Natuna Utara?
(*)