Ningsih Tinampi pun kembali mengutarakan permohonan maafnya.
"Seribu kali lagi saya mohon maaf, saya tidak bermaksud apa-apa," kata Ningsih Tinampi.
"InsyaAllah enggak ngulangin lagi, kalau ngulangi lagi disetrap (dihukum) saya nanti," lanjutnya.
Sebagai informasi, Ningsih Tinampi membuka praktik pengobatan di daerah Pasuruan, Jawa Timur.
Pasien yang ingin berobat pada Ningsih Tinampi cukup merogoh kocek sekitar Rp 300 ribu hingga Rp1,5 juta.
Ningsih Tinampi pun mengeklaim bahwa dirinya bisa mengobati penyakit medis dan non-medis.
Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul "Senjata Makan Tuan, Usai Ngaku Hadirkan Malaikat Hingga Nabi, Ningsih Tinampi Sebut Pikirannya Kerap Melayang, Didera Stres?"
(*)