Menurutnya ada yang salah dengan aliran listrik di rumahnya.
"Pokoknya sejuta tuh bisa dua hari. Padahal listrik yang di bawah ini nggak selalu nyala."
"Berarti kan instalasinya si listriknya itu kan nggak ke jalurnya, bener nggak?"
Ibu satu anak tersebut meminta bagaimana caranya agar listrik di rumahnya tidak jepret terus.
"Gimana caranya biar nggak ngejegrek mulu."
Istri Raffi itu lantas membeberkan jika memiliki kulkas sepuluh yang semuanya menyala.
"Di atas nyala, di bawah nyala, kulkas ada sepuluh biji," ujarnya.
Nagita mengaku malu jika ada tamu listrik di rumahnya terus jepret.
"Pokoknya nggak ngejepret aja, malu pak setiap ada tamu ngejepret," ujar Nagita.