Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tumbuh Liar Sejak 800 Tahun Sebelum Masehi, Jamur Enoki Kini Mendadak Jadi Perhatian Dunia, Diduga Sebabkan Wabah Ini dari Korea Hingga Amerika

None - Jumat, 26 Juni 2020 | 17:42
Jamur enoki.
Freepik

Jamur enoki.

Gridhot.ID- Pamor jamur enoki belakangan tengah naik daun di Tanah Air.

Menjamurnya hidangan khas Asia Timur seperti masakan Jepang dan Korea ini pun menjadi salah satu alasannya.

Pasalnya, jamur enoki banyak kita temui dalam hidangan masakan Jepang dan Korea.

Baca Juga: Masa Iddahnya Hampir Selesai, Bunga Citra Lestari Malah Dijadikan Konten di Grup WA Bapak-bapak, Netizen Murka: Gimana Kalo Mereka yang Mati, Apa Rela Istrinya Digituin Juga?

Terdapat beragam jenis jamur di dunia yang kerap menjadi bahan masakan, salah satunya jamur enoki yang juga dapat ditemukan di Indonesia.Namun, baru-baru ini jamur enoki dikaitkan dengan munculnya wabah listeria.

Listeria adalah infeksi yang disebabkan oleh kuman Listeria monocytogenes.

Baca Juga: Demi Puaskan Anang Hermansyah di Ranjang, Ashanty Sampai Punya Stok Kostum Seksi 2 Lemari, Ngaku Kewalahan Ladeni Sang Suami Lantaran Selalu Minta Jatah Tiap Hari

Orang yang terkena listeria biasanya usai menyantap makanan yang telah terkontaminasi kuman tersebut.

Penyakit ini terutama menyerang perempuan hamil, bayi baru lahir, orang tua berusia 65 tahun ke atas, dan orang yang punya sistem kekebalan tubuh lemah, dikutip dari situs resmiCenters for Disease Control and Prevention (CDC) Amerika Serikat.

Pada Maret 2020Ministry of Food and Drug Safety Korea Selatan menemukanListeria monocytogenes pada jamur enoki produksi dua perusahaan asal Negeri Ginseng itu.

Selain itu, CDC juga menarik produksi jamur enoki dari dua perusahaan tersebut setelah melakukan penelitian dan ditemukan adanya Listeria monocytogenes, seperti melansir situs resmi CDC.

Source :Kompas.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x