Selain itu, KOMPERS juga menolak kebijakan Zonasi dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) karena hal tersebut dianggap merugikan pelajar.
Belum lagi, nasib guru selama masa pandemi juga diminta untuk diperhatikan.
“Menuntut pemerintah dalam hal ini adalah (Kemendikbud) untuk tetap memperhatikan kesejahteraan guru honorer ataupun PNS di masa Covid-19,” papar dia lagi.
Semoga tetap tertib dan jaga jarak demonya ya.
Artikel ini telah tayang di Hai dengan judul Pelajar Ikut Kepung DPR untuk Tolak Omnibus Law, Tuntut SPP Gratis di Masa Pandemi.
(*)