"Benar (akun) adikku baru saja dapat Whatsapp (notifikasi) seperti itu," kata Sisca.
Selain Sisca, notifikasi serupa juga diterima oleh sejumlah warganet di Twitter.
Salah satunya adalah @batgurl__ yang mengaku bahwa akun Whatsapp di ponselnya keluar secara tiba-tiba.
Ia lantas terpaksa harus memasukkan kode verifikasi nomor ponsel.
Sementara akun @Rohmanstwn mengaku bingung karena ia tidak bisa mengakses Whatsapp miliknya lagi.
Notifikasi yang muncul pada WhatsApp
Sebab, ia menerima notifikasi tadi dan tidak tahu apakah harus meng-klik tombol 'Verifikasi' atau 'Oke'.
Lantas, mengapa notifikasi ini muncul?
Apa yang harus dilakukan ketika Anda mendapatkan notifikasi ini?
Jangan klik "OK"