Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sering Buat Dunia Gonjang-ganjing, China Akhirnya Menentang Segala Peperangan dengan Amandemen UU Pertahanan Nasional

None - Rabu, 30 Desember 2020 | 05:42
Ilustrasi Tentara China
Burkitt, Janet, CTR, DIMOC JCCC

Ilustrasi Tentara China

Gridhot.ID - China memang seringkali membuat beberapa belahan dunia panas.

Laut China Selatan dan beberapa perbatasan dilaporkan bergejolak di tahun 2020 akibat aksi mereka.

Namun kini semuanya bakal berbeda.

Komite Tetap Kongres Rakyat Nasional, badan legislatif tertinggi China, pada Sabtu (26/12), mengesahkan perubahan Undang-Undang Pertahanan Nasional

Baca Juga: Wajib Waspada, Mutasi Virus Corona D614G Ternyata Sudah Ada di Kalimantan Barat Sejak Agustus 2020, Kepala Dinkes Kalbar Bongkar Datanya

Mengutip Kantor Berita Xinhua, Global Times melaporkan, Undang-Undang Pertahanan Nasional China yang baru akan langsung berlaku pada hari pertama tahun 2021.

Seorang pejabat di Biro Legislatif di bawah Komisi Militer Pusat (CMC) China menekankan, lewat undang-undang yang baru, China mengikuti kebijakan pertahanan nasional yang bersifat defensif.

Dan, China akan secara aktif mendorong pertukaran dan kerjasama militer internasional. Ini berarti, Tiongkok menjaga perdamaian dunia dan menentang tindakan invasi juga ekspansi.

"Ini mencerminkan keyakinan China yang konsisten bahwa China mencintai perdamaian dan menentang perang," kata pejabat CMC yang tidak disebutkan namanya itu seperti dikutip Xinhua.

Baca Juga: Sukses Jadi Anggota DPR Meski Dulu Mantan Sopir, Ahmad Sahroni Terus Bermimpi Jadi Presiden: Orang yang Dulu Miskin Juga Punya Hak

Terlibat dalam pertahanan negara

Menurut pejabat CMC, Undang-Undang Pertahanan Nasional yang baru juga mewujudkan konsep bahwa setiap warga negara China harus terlibat dan meningkatkan keterampilan dalam pertahanan negara.

Source : kontan

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x