Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Janji Carikan Sekolah dan Beasiswa untuk Anak-anak di Kolong Tol Pluit, Risma: Nanti Kalau Sudah Itu Buktikan pada Dunia

None - Jumat, 01 Januari 2021 | 07:43
Tri Rismaharini
TRIBUNNEWS/DANY PERMANA

Tri Rismaharini

"Ibunya nanti kita ajari cari uang. Di belakang itu ada lele, nanti bisa saya ajari gimana buat pecel lele, atau buat yang lain, nanti kita bisa jual," ujarnya.

Baca Juga: Ingin Tetap Jadi Risma, Menteri Sosial Haruskan Dikawal dari Belakang: Kalau Lihat Sesuatu Saya Berhenti

Risma pun berencana untuk memindahkan warga yang tinggal di kawasan kumuh ini ke tempat hunian baru yang lebih layak.

Dalam kesempatan yang sama, Risma mengarahkan anggota Institusi Penerima Wajib Lapor (IPWL) dan Lembaga Kesejahteraan Sosial (LKS) setempat untuk membuat tempat pelatihan pemberdayaan bagi para gelandangan dan pengemis yang berada di kawasan tersebut.

Baca Juga: Klaim Risma Rangkap Jabatan Jadi Sorotan, Kemendagri: Diberhentikan dari Wali Kota Sejak Dilantik Jadi Mensos

Tempat pelatihan tersebut dibuat agar warga kolong tol dapat berinovasi dan lebih maju.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judulBlusukan ke Kolong Tol di Pluit, Risma Janjikan Sekolah dan Beasiswa untuk Anak-anak(*)

Source :Kompas.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x