Namun demikian, kata Roy Marten, nasi sudah menjadi bubur.
Tidak ada yang bisa dilakukan untuk mengubahnya."Tapi saya katakan lagi bahwa ya udah terjadi, mau diapain lagi, jadi ya pasti ada penyesalan, tapi harus dijalani harus dihadapi," ujarnya"Pesan saya, ketika orang-orang tidak bisa memaafkan kesalahan kita, yang pertama dalah berdamai dengan dirimu sendiri, maafkan dirimu sendiri," sambungnya."Kalau saya pasti sudah memaafkan," pungkas Roy Marten yang mengaku telah memaafkan Gisel.
(*)