Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jadi Bankir Dunia Sampai Dipercaya Legenda Intelijen Indonesia, Adnan Ganto Nyatanya Berasal dari Keluarga yang Serba Sulit, Ayahnya Cuma Kerja Tambal Ban, Begini Kisahnya...

Angriawan Cahyo Pawenang - Rabu, 24 Maret 2021 | 20:42
Adnan Ganto meninggal dunia di Jakarta, Selasa (23/3/2021). Foto ini saat Gubernur Aceh, Irwandi Yusuf memberikan ucapan selamat kepada Adnan Ganto usai menerima gelar Doktor Honoris Causa (Dr HC) yang diberikan Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) di Gedung AAC Dayan Dawood, Darussalam, Banda Aceh.
Arsip Serambinews

Adnan Ganto meninggal dunia di Jakarta, Selasa (23/3/2021). Foto ini saat Gubernur Aceh, Irwandi Yusuf memberikan ucapan selamat kepada Adnan Ganto usai menerima gelar Doktor Honoris Causa (Dr HC) yang diberikan Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) di Gedung AAC Dayan Dawood, Darussalam, Banda Aceh.

Gridhot.ID - Adnan Ganto merupakan sosok yang luar biasa di Indonesia.

Dikutip dari halaman Wikipedianya, Adnan Ganto merupakan sosok luar biasa yang lahir dari kampung kecil di sudut Aceh.

Para tetangganya mengungkapkan kisah Adnan Ganto semasa kecil di kampung.

Menurut cerita warga gampong, orang tua Adnan ganto yakni Hasan Basri Ganto seorang Tentara Keamanan Rakyat (TKR).

Dikutip Gridhot dari Serambinews, saat sudah pensiun, Hasan Basri bekerja sebagai tukang tambal ban sepeda di desanya.

Sedangkan Adnan Ganto memang sosok anak yang mandiri dan pintar.

Baca Juga: Kini Tinggal di Rumah Mewah Bak Museum yang Dipenuhi Barang Antik, Ivan Gunawan Mendadak Ungkap Perjuangannya Raih Popularitas, Pasang Susuk di Seluruh Badan Hingga Dandan Layaknya Perempuan

"Dia suka berteman," kata Zubir (68), kawan sepermainan masa kecil Adnan Ganto kepada Serambinews.com, Selasa (23/3/2021).

Paling diingat Zubir, Adnan Ganto semasa kecilnya paling suka bermain sepakbola.

"Posisinya kiper," katanya.

Menyadari kondisi kehidupannya serba sulit, Adnan Ganto kemudian memilih bersekolah, hingga menjadi orang hebat.

"Sering pulang juga ke kampung. Tapi tidak lama-lama," tutur Zubir.

Source : wikipedia Serambi News

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x