Bocah tersebut tampak mengaduk-aduk telur di dalam wadah berwarna kuning.
"Masak, masak sendiri," seru Ferdi.
Putri Delina tertawa dengan kelucuan adiknya tersebut.
Ia pun memuji kemandirian adiknya yang mau belajar menyiapkan makanannya sendiri.
"Mau telur masak sendiri, pintar, gitu dong," puji Putri Delina.
Namun, tawa Putri Delina kembali pecah saat Ferdi terlihat kesulitan menyalakan kompor.
Diketahui, Ferdi adalah anak Sule yang paling dekat dengan Nathalie.
Baca Juga: Mantan Komandan: KRI Nanggala 402 dalam Keadaan Aktif Saja Sulit Dideteksi...
Ia selalu mengikuti kemana bundanya pergi, bahkan ngotot meminta tidur bersama dengan Nathalie dan Sule.
Namun, Ferdi tak bisa lagi bertemu sang bunda yang kini sudah tinggal terpisah darinya.
Di sisi lain, Nathalie pun merasa berat berpisah dengan anak bontotnya tersebut.