Kini ia menyapa Aurel dengan sebutan "Mama Nur".
Aurel memang memiliki nama lengkap Titania Aurelie Nurhermansyah.
Berikut postingan Atta di Instagram:
"Selalu bangga dengan hijrah kamu
yang semakin kuat dan bijak.
Bidadari dunia akhirat mamanur Amin," tulis Atta, dalam postingannya, Jumat (4/6/2021).
Aurel memberikan balasan untuk postingan suaminya itu.
"Aamin ya Allah..
makasih sayangkuuu