Termasuk sang ajudan yang malah mengkhawatirkan apakah momen Nia Ramadhani jatuh terekam kamera atau tidak.
"Udah saat itu pas gue jatoh di bawah, dia ketawa dan pak Tri juga ketawa. Keluar dari mobil, 'Aduh keambil nggak yah bu'," kata Nia Ramadhani, disambut tawa asistennya.(*)