Setelah 3 tahun berlalu, tampaknya Hani masih tetap mengenang Mirna.
Kini, hani jadi seorang ilustrator sukses dan sudah menikah.
Kehidupannya tampak bahagia setelah dikaruniai seorang anak yang lucu.
Dirinya pun kerap memamerkan kehidupan di Instagram yang sosialita.
Meski begitu, Hani juga sering memposting tentang sang sahabat, Mirna Salihin.
Ia tak akan pernah melupakan sahabatnya itu. (*)