Umi Pipik rekan sesama artis Angelina Sondakh mengapresiasi dan kagum perubahan sang artis saat ini.
Dia memuji Angelina Sondakh yang sangat religius, bahkan, Umi Pipik merasa merinding melihat perkembangan agama Angelina Sondakh karena telah hafal 15 juz.
Dia merasa dirinya saja yang sudah menjadi ustazah belum mampu menghadap Al Quran sebanyak itu.
Padahal, kondisinya sangat memungkinkan untuk menghafal ayat-ayat Al Quran lebih cepat dibandingkan dengan Angelina yang tertimpa masalah, jauh dari anak dan suami pula.
(*)