Gridhot.ID - Pelaksanaan seleksi kompetensi dasar atau SKD CPNS 2021 telah dimulai pada Kamis (2/9/2021).
Pada titik lokasi pelaksanaan ujian CPNS 2021 kali ini, BKN tidak akan menyediakan layar besar untuk melihat skor SKD.
Akan tetapi, keluarga peserta CPNS dapat melihat hasil skor ujian SKD melalui ponsel di rumah masing-masing di seluruh Indonesia.
Peserta CPNS atau keluarga dapat mengakses link atau kanal YoTube sejumlah Kantor Regional (Kanreg) atau Unit Pelaksana Teknis (UPT) BKN untuk dapat melihat live streaming hasil skor ujian SKD.
Mengutip Kompas.com, berikut link live streaming skor hasil SKD CPNS 2021 melalui YouTube Kanreg BKN:
Link live streaming
BKN Pusat
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Candra Mega Sari |
Editor | : | Candra Mega Sari |
Komentar