Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kisah Zulhilmi, Selebgram Calon Dokter yang Ingin Bangun Pesantren dan Panti Asuhan Setelah Selenggarakan Ikoy-ikoyan: Kalau Ada Umur Panjang

Dewi Lusmawati - Rabu, 06 Oktober 2021 | 16:24
Zul Hilmi, selebgram calon dokter yang ingin bangun pesantren dan panti asuhan setelah bikin Ikoy-ikoyan.
Instagram @zulhilmihrd

Zul Hilmi, selebgram calon dokter yang ingin bangun pesantren dan panti asuhan setelah bikin Ikoy-ikoyan.

Gridhot.ID-Permainan Ikoy-ikoyan belakangan ini ramai diperbincangkan.

Ikoy-ikoyan bahkan sampai trending di media sosial Twitter pada Minggu (1/8/2021) lalu.

Tren ini merupakan istilah yang digunakan YouTuber dan influencer Arief Muhammad untuk bagi-bagi uang kepada netizen yang membutuhkan.

Baca Juga: Lintasi Perbatasan Singapura Seenak Jidat, Helikopter Polisi Malaysia Hampir Jadi Santapan Serangan F-16 'Kota Singa'

Istilah ikoy-ikoyan ini berasal dari nama panggilan asisten pribadi Arief Muhammad.

Mengutip Tribunnewsmaker.com, Ikoy merupakan panggilan dari asisten Arief yang bernama Muhammad Rizqi Fadhilah.

Uang bisa didapat hanya dengan mengirimkan pesan melalui direct mesage (DM) ke Instagram Arief.

Baca Juga: Prediksi Suhu Bumi Jika Naik hingga 1,5 Derajat Celcius, Bencana-bencana Besar Ini Bakal Ancam Dunia, Berikut Penjelasannya

Sontak saja DM Instagram suami Tiara Pangestika itu banjiri pesan dari para netizen.

Arief sempat membagikan beberapa tangkap layar isi pesan netizen. Ada yang membutuhkan uang untuk membayar kuliah, modal usaha, baju hingga ponsel.

Arief mengatakan permainan ini sebenarnya sudah sering ia lakukan dalam beberapa bulan terakhir.

Source :Instagram kompas tribunnewsmaker

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x