Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

'Surprise Terbaik!' Pewaris Blue Bird Sampai Kehilangan Kata-kata, Begini Momen Kebahagiaan Indra Priawan Saat Tahu Nikita Willy Hamil Anak Pertama

Candra Mega Sari - Senin, 11 Oktober 2021 | 20:25
Indra Priawan dan Nikita Willy
Instagram @nikitawillyofficial94

Indra Priawan dan Nikita Willy

Gridhot.ID -Kabar bahagia datang dari artis Nikita Willy dan suaminya, Indra Priawan.

Nikita Willy baru saja mengumumkan kabar kehamilan anak pertamanya.

Hal itu diketahui melalui unggahan di akun Instagram @nikitawillyofficial94, Minggu (10/10/2021).

Nikita Willy menyebut bahwa usia kandungannya sudah memasuki 14 minggu.

Baca Juga: Jadi Generasi Ketiga Penerus Blue Bird, Indra Priawan Punya Saham Rp 14 Miliar, Begini Potret Apartemen Suami Nikita Willy di Kawasan Elit Jakarta

"14 weeks pregnant," tulis Nikita Willy dikutip Tribun Seleb.

Selain Nikita Willy, ungkapan kebahagiaan juga disampaikan oleh sang suami.

Indra Priawan mengunggah foto maternity bersama sang istri.

Dalam unggahannya, putra bos Blue Bird itu turut menyelipkan tiga video USG.

Baca Juga: Inilah Sosok Karlina Damiri, Ibu Mertua Nikita Willy yang Punya Jabatan Tak Biasa, Dekat dengan Para Pejabat dan Pernah Raih Perhargaan Ini

"Soon to be parents. So excited and can hardly wait to meet our little miracle (Segera menjadi orang tua. Sangat bersemangat dan tidak sabar untuk bertemu dengan keajaiban kecil kami)," tulis Indra.

Sementara itu, Nikita Willy turut berbagi cerita saat pertama mengetahui dirinya positif hamil.

Source : Tribun Seleb YouTube

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x