Nino sudah tak sabar ingin kembali sehat dan bertemu lagi dengan Reyna.
Di tempat lain, Rafael kembali menyelidiki Ricky.
Ia percaya bahwa hilangnya Elsa ada keterkaitannya dengan Ricky.
Rafael kemudian mengawasi rumah Ricky untuk mengecek apakah ada Elsa didalam sana.
Di tempat lain, Michi bicara dengan Catherine ia menanyakan menggenai Rendy yang bersama dengan Irvan dan seorang wanita.
Catherine lalu menjelaskan mengenai Jessica dan Pak Irvan mengapa bisa dekat dengan Rendy.
Di tempat lain, Iqbal bersama anak buahnya bersiap untuk bertemu Aldebaran.
Namun, anak buah Pak Irvan sudah mengawasi Iqbal dari kejauhan.
Pak Irvan mulai mengetahui jika Iqbal sedang melakukan sesuatu di belakangnya.
Di tempat lain, Aldebaran bersiap untuk pergi ke lokasi untuk menyelamatkan Andin.