Dalam unggahannya, Raffi Ahmad mengajak Nagita Slavina serta Dimas makan di warteg.
Meski berjuluk sultan, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tak malu makan di warteg pinggir jalan.
Pasangan sultan itu malah tampak bahagia bisa makan di warteg pinggir jalan.
Saat makan di warteg, menu Raffi Ahmad dan Nagita Slavina justru bikin salfok.
Bagaimana tidak, keduanya memesan sepiring penuh yang berisi ayam, tempe, serta sambal yang merakyat sekali.
Wah, meski sultan, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina merakyat sekali ya.
(*)