Sebelum menderita sakit pun, presenter kondang ini juga diketahui sering menyantuni anak yatim.
Dilansir dari Tribunstyle, selama hidupnya, Dorce Gamalama sudah dikenal sebagai sosok yang amat sangat peduli dengananak yatim.
Tak berhenti sampai disitu saja, Dorce Gamalama diketahui juga mendirikan sekolah Islam.
Nama sekolah tersebut yaitu Sekolah Islam Kasih Sayang Ibu yang dinaungi oleh yayasan milikDorce Gamalama.
Tingkatan pendidikan yang ditawarkan sekolah tersebut mulai dari playgroup, taman kanak-kanak (TK) hingga sekolah dasar (SD).
Dorce Gamalama mendirikan sekolah ini tepat di daerahlingkungan rumahnya.
Tak hanya membangun sekolah, Dorce Gamalama juga membangun sebuah masjid.
Dilansir dari Tribunjakarta, masjid tersebut diberi namaMasjid Al Hayyu.
Hayyu dalam bahasa Arab artinya hidup.
Ustaz sekaligus sahabatDorce Gamalama, Sartais menyebutMasjid Al Hayyudibangun 10 tahun lalu.
Halaman Selanjutnya
"Sudah lebih dari 10 tahun lalu masjid itu berdiri," ucapnya, Rabu (16/2/2022).Source :Kompas.comTribunJakarta.com Tribunstyle
Editor : Grid Hot
Baca Lainnya
PROMOTED CONTENT
Latest