Ditambah dengan renyahnya kerupuk, membuat kuliner Tegal ini semakin sedap disantap saat buka puasa.
6. Soto Tauco
Buat penggemar soto, Tegal juga menawarkan kuliner soto namun dengan cita rasa berbeda khas Tegal.
Dengan isian daging ayam yang disuwir, irisan babat, tauge, brambang goreng, yang menjadikan kuliner khas Tegal ini berbeda adalah tambahan tauco di dalamnya.
Hal ini membuat rasa dari soto menjadi sangat khas dengan perpaduan rasa manis, asam, asin, dan aroma dari tauco.(*)