Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ingat Trio Kwek Kwek? Sempat Hilang Bak Ditelan Bumi, Salah Satu Mantan Personelnya Diam-diam Sudah Go Internasional, Ini Kariernya di Amerika

Siti Nur Qasanah - Senin, 18 April 2022 | 16:00
Alfandy, mantan personel Trio Kwek Kwek
Instagram/@triokwekkwek/@alfandynp

Alfandy, mantan personel Trio Kwek Kwek

GridHot.ID - Trio Kwek Kwek merupakan grup penyanyi cilik era 1990-an.

Trio Kwek Kwek beranggotakan Dea Amanda, Leony, dan Alfandy. Selama masa berjayanya, Trio Kwek Kwek telah meluncurkan enam album utama dan empat album kompilasi.

Ragam penghargaan pun mereka kumpulkan, termasuk grup terbaik AMI Award.

Namun demikian, seiring pertumbuhan usia personel, grup ini dinyatakan bubar pada 2001.

Melansir Tribunstyle.com, salah satu mantan personel Trio Kwek Kwek, Alfandy, sempat hilang bak ditelan bumi.

Setelah tak lagi menyanyi, Alfandy go international ke Amerika.

Alfandy diketahui punya profesi yang berbeda dari Leony Vitria Hartanti dan Dea Ananda.

Alfandy menyelesaikan pendidikan tinggi praktisi keperawatan di Universitas Thomas Jefferson, Philadelphia.

Baca Juga: Innalillahi Wa Inna Ilaihi Rojiun, Kekasih Meninggal Dunia November Tahun Lalu, Aktor Ini Sekarang Foto Mesra dengan Aktris Lawan Mainnya, Warganet Ramai Menjodoh-jodohkan Keduanya

Afandy kemudian mendapatkan gelar S2 di Universitas Nevada, Reno.

Alfandy lalu berusaha untuk mendapatkan gelar doktor keperawatan di Universitas California, Los Angeles.

Source :InstagramTribunStyle.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x