Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ikhlaskan Kepergian Eril dan Berjanji Akan Temukan Kebahagiaan, Inilah Profil Nabila Ishma Kekasih Mendiang Putra Ridwan Kamil, Sosoknya Punya Segudang Prestasi

Candra Mega Sari - Selasa, 14 Juni 2022 | 12:42
Pesan terakhir Nabila Ishma seusai berziarah ke makam Eril
Instagram @nabilaishma

Pesan terakhir Nabila Ishma seusai berziarah ke makam Eril

Nabila terlihat menangis tersedu.

Ia bersimpuh di depan peti jenazah Eril sambil bercakap layaknya sang kekasih masih dapat mendengarkan di sisinya.

Hampir seluruh netizen Indonesia mengaku turut merasa sedih melihat Nabila.

Detik-detik Nabila Ishma bertemu Eril
TikTok @nescafelatte___

Detik-detik Nabila Ishma bertemu Eril

Sebagai teman, Ketua Umum Kerlip Yanti Sri Yulianti angkat bicara mengenai kondisi Nabila.

"Nabila terlihat sangat optimis Eril akan kembali. Tapi itu justru membuat ibu dan keluarganya menjadi lebih khawatir," ujar Yanti dikutip TribunJatim.com dari YouTube OFFICIAL NITNOT.

Karena memikirkan nasib Eril, Nabila mengalami kesulitan tidur. Itulah yang membuat fisiknya drop.

"Nabila perlu tidur lebih nyenyak untuk (kondisinya) bisa kembali normal," lanjutnya.

Baca Juga: Emmeril Kahn Mumtadz Selesai Dimakamkan, Ridwan Kamil: Telah Berpulang Hamba Allah yang Dititipkan Menjadi Putra Kami

Nabila sampai didampingi oleh psikolog dan mendapatkan pengobatan khusus agar bisa menerima kenyataan dengan lapang dada.

"Nabila didampingi psikolog dan harus diberi pengobatan khusus supaya bisa istirahat cukup," lanjut Yanti.

Tak hanya sekali, menurut Yanti, Nabila beberapa kali mengalami drop.

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x