Ambisi tersebut yang menjadi akar bagi Rabu Pon untuk terus bekerja keras dengan cekatan ketika menyelesaikan seluruh tanggung jawab miliknya.
Maka dari itu, karier weton ini pun selalu melejit pesat berkat ambisi tersebut, sehingga Raja Naga Geni pun turut turun tangan dalam menjadikan Rabu Pon sebagai pemimpin sukses.
2. Selasa Wage
Selasa wage turut menjadi weton titisan Raja Naga Geni dan memiliki karier melejit pesat berdasarkan kitab Primbon.
Meskipun disebutkan sebagai sosok yang kaku dalam pergaulan, ternyata Selasa Wage tetap memiliki sisi baik dalam dirinya, yaitu sangat setia dan penurut.
Weton ini tidak akan pernah mengkhianati siapapun karena jika sudah percaya pada satu orang, Selasa Wage akan terus mempercayainnya sampai kapanpun.
Hal tersebut pun menjadi sifat yang disukai oleh Raja Naga Geni, sehingga weton ini pun dilindungi olehnya sampai Selasa Wage mampu menjadi pemimpin sukses di masa depan.
Baca Juga: Dinaungi Khodam Uang, Weton-weton Ini Bakal Kaya Raya Seumur Hidup, Siapa Saja Mereka?
3. Selasa Legi
Terakhir, terdapat Selasa Legi yang disebutkan sebagai weton titisan Raja Naga Geni dengan karier melejit pesat.
Menjadi sosok tidak ingin mengalah dan jujur berhasil membawa weton ini menjadi sosok yang cukup kompetitif dalam kebaikan.
Tidak heran, kesempatan baik pun akan selalu hadir untuk Selasa Wegi sebab Raja Naga Geni sangat menyayangi weton ini sepenuh hati.