GridHot.ID - Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina Training and Consulting (PTC) Terbaru 2022.
Pertamina Training and Consulting (PTC) merupakan salah satu anak perusahaan dari PT Pertamina yang memfokuskan diri pada pengembangan sumber daya manusia melalui jasa pelatihan, konsultasi, dan manajemen human capital sebagai solusi.
Didukung tenaga profesional yang kompeten dan dengan jaringan kemitraan domestik dan internasional, PTC siap memberikan SMART Solution dalam mengembangkan potensi Human Capital, dan memberikan solusi bisnis untuk kinerja dan hasil yang lebih optimal.
Selain bidang jasa pelatihan, PTC juga yang mengelola Pekerja Alih Daya atau Man Power Supply (MPS), Jasa Pengamanan, Event Organizer & Jasa Manajemen Lainnya.
PT Pertamina Training and Consulting melalui program rekrutmennya saat ini membuka lowongan kerja BUMN terbaru Juni 2022 untuk mencari calon-calon tenaga kerja yang siap diterjunkan ke setiap divisi kerja dalam perusahaan yang sedang membutuhkannya saat ini.
Dengan diadakannya rekrutmen atau lowongan kerja ini perusahaan berusaha mencari pelamar kerja yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan tentunya sesuai juga dengan minat.
Adapun seperti dibawah ini yang dilansir GridHot.ID dari Bursa Kerja DEPNAKER, jabatan yang tersedia pada lowongan kerja PT Pertamina Training and Consulting dengan kualifikasi sebagai berikut.
Lowongan Kerja PT Pertamina Training dan Consulting Terbaru 2022
Lowongan PT Pertamina Training dan Consulting Posisi :
Admin Laboratory Gas
Syarat Pencaker :
Pria/WanitaPendidikan minimal SMA/sederajat (jurusan Teknik Kimia)Pengalaman minimal 3 tahun dibidang yang samaMemiliki pengetahuan terkait analisa natural gas dan menguasai pemakaian peralatan analisa gasMampu bekerjasama dalam tim dan individuBerintegrasi tinggi, bertanggung jawab, dan dapat menjaga rahasia perusahaanBerkelakuan baik, bebas narkoba, dan tidak pernah dipidana penjaraSehat jasmani dan rohaniLokasi penempatan BontangPosisi ini sebagai Tenaga Kerja Jasa Penunjang (TKJP) PT Pertamina Training and Consulting
Pengiriman Lamaran :
Dengan mengetahui kriteria dan kebutuhan rekrutmen yang telah dijelaskan diatas dengan demikian para pencari kerja yang merasa memenuhi persyaratan meliputi pendidikan, umur, dll dan memang merasa berminat dengan lowongan kerja terbaru PT Pertamina Training and Consulting pada bulan Juni 2022 diatas, hendaknya secepatnya untuk melengkapi dan menyusun berkas lamaran kerja seperti surat lamaran kerja, CV atau daftar riwayat hidup, FC ijazah dan transkrip dan pelengkap lainnya seperti Foto terbaru pelamar guna mendaftar dan mengikuti seleksi masuk penerimaan pegawai baru diperusahaan yang dimaksud, dikirim melalui prosedur yang ditetapkan oleh perusahaan yaitu dikirim melalui ONLINE ke alamat :
Pendaftaran paling lambat pada : Kamis, 30 Juni 2022
Catatan : Rekrutmen ini gratis dan tidak dipungut biaya apapun. Hati-hati terhadap segala tindak penipuan!
(*)