Dalam primbon jawa, kedutan ini mengisyaratkan kamu akan mengalami sakit.
Sakit yang dimaksud bukan saja soal fisik.
Bisa saja secara psikologis karena dikecewakan oleh seseorang.
5. Kedutan di bola mata kiri
Kamu harus bahagia jika mengalami kedutan di bagian ini.
Sebab, kam akan ini merupakan pertanda baik.
Dalam waktu dekat kamu akan mendapatkan kebahagiaan.
Kebahagiaan ini bisa saja dalam bentuk hal apapun.
Banyaklah bersyukur akan hal tersebut.
(*)