Wakil Wali Kota Solo pun memberikan pembelaan diri menyebut bahwa kabar ini memang harus dibagikan.
"Semua sudah tahu, sebelum saya bilang banyak yang tahu. Pak Wali bilang enggak papa," kata Teguh, Selasa (13/9/2022).
"Toh mau ditutupi seperti apa, justru kalau masyarakat lebih tahu lebih siap," ungkapnya.
"Sebagai tuan rumah, Solo ini harus menata diri, artinya menata diri supaya wilayah Solo harus bersih, rapi, kesemrawutan 'kendaraan' ada kemacetan itu yang harus kita antisipasi," jelasnya.
(*)