Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jangan Disepelekan, Inilah Ciri-ciri Asam Lambung Naik yang Perlu Diwaspadai, Berbahaya Jika Tak Ditangani Sejak Dini

Akhsan Erido Elezhar - Jumat, 23 September 2022 | 18:05
Ilustrasi penyakit asam lambung.
Kontan.co.id

Ilustrasi penyakit asam lambung.

Laporan Wartawan Gridhot.ID - Akhsan Erido Elezhar

Gridhot.ID -Umumnya asam lambung naik akan ditandai dengan munculnya gejala tertentu.

Gejala tersebut merupakan ciri-ciri asam lambung naik yang perlu diwaspadai.

Pasalnya, asam lambung cukup berbahaya bagi kesehatan dan bisa juga menjadi tanda adanya gangguan kesehatan dalam tubuh Anda.

Dilansir Gridhot.ID dari artikel terbitan Kontan.co.id, 15 Agustus 2022, kondisi asam lambung naik bisa dialami oleh semua orang, khususnya yang mempunyai masalah pencernaan memiliki risiko lebih tinggi.

Tinggi atau rendahnya asam bisa disebabkan oleh banyak faktor.

Namun, faktor utama yang mempengaruhi asam lambung naik adalah hormon gastrin alias hormon yang merasang keluarnya asam lambung.

Merangkum dari Healthline, terdapat beberapa ciri-ciri asam lambung yang perlu Anda ketahui agar dapat mengantisiasi dan mengetahui kondisi kesehatan Anda. Ciri asam lambung naik adalah sebagai berikut:

1. Mulut Terasa Asam

Selain dada yang terasa panas, ciri asam lambung naik lainnya adalah mulut terasa asam. Selain itu, ditenggorokan juga mungkin cenderung terasa panas.

Baca Juga: Lowongan Kerja BUMN Terbaru September 2022 Bank BNI 46 untuk Lulusan D3, Berikut Syarat dan Cara Daftarnya

Halaman Selanjutnya

2. Regurgitasi

Source :Kontan.co.id

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x