Dan bagi kamu yang ingin mengandalkan kemampuan kamera dari sebuah smartphone, Vivo X60 Pro datang dengan lensa kamera ZEISS beresolusi 48 MP.
Kamera yang tersusun atas tiga sensor itu pun dilengkapi dengan 13 MP lensa ultra-wide dan 13 MP lensa periskop.
Sedangkan untuk kamera selfienya memiliki resolusi 32 MP dengan desain punch-hole.
Dan beranjak pada daya tahannya, Vivo memberikan kemampuan baterai 4300mAh beserta teknologi fast-charging 33W.
Sebagai pelengkap, software di Vivo X60 Pro sudah membawa Android 11 dan Funtouch OS yang disesuaikan. (*)