GridHot.ID - Banyak orang yang beralih ke anime sebagai pelarian sementara dari tekanan kehidupan sehari-hari.
Anime diketahui memiliki beragam genre.
Salah satu yang banyak diminati adalah genre romantis.
Dilansir dari TribunnewsSultra.com, bagi penggemar anime dengan genre romantis patut menyimak rekomendasi yang tayang di situs streaming anoBoy.
Rekomendasi serial anime yang tayang di anoBoy ini tak hanya fokus pada kisah cinta tokohnya.
Akan tetapi juga diikuticerita menarik dengan latar belakang petualangan, komedi, hingga kehidupan remaja di sekolah.
Rekomendasi ini dibuat berdasarkan perolehan score rating anime genre romatis yang ada di situs streaming anoBoy.
Perlu diingat, beragam genre serial atau film anime yang tayang di anoBoy telah dilengkapi subtitle Bahasa Indonesia.
Berikut rekomendasi lengkapnya.
1. Ookami to Koushinryou atau Spice and Wolf Season 1 dan 2