Minggu Legi
Weton ini berada di bawah naungan perjalanan panito sakti, sumur sinabang, macam ketawan dan juga satria wirang.
Sehingga dirinya akan sangat bertanggung jawab dalam melakukan pekerjaannya, serta memiliki tujuan yang ingin dicapai dalam menjalankan kehidupannya
Dirinya juga akan suka menolong orang lain yang membutuhkan, dan mampu menjadi contoh yang baik untuk banyak orang.
Sehingga dirinya akan menjadi panutan, dan ucapannya akan selalu diikuti oleh orang lain.
Perlu diingat, ramalan ini tidak seratus persen benar.
Anda boleh saja tidak percaya, anggap ini pengetahuan untuk melestarikan warisan budaya leluhur.
(*)