Dilansir Gridhot.ID dari artikel terbitan TribunnewsSultra, 23 Juli 2023, berikut jadwal dan sinopsis serial anime AnoBoy selengkapnya yang tayang hari Sabtu 23 Juli 2022:
1. Soredemo Ayumu wa Yosetekuru atau When Will Ayumu Make His Move?
Tayang: Sabtu pukul 00.00 WIB
Genre: Comedy, Slice of Life, Romance, School, Shounen
Karya: Soichiro Yamamoto
Sinopsis:
Ayumu Tanaka bergabung dengan Klub Shogi yang tidak resmi setelah dengan tiba-tiba keluar dar dari Klub Kendo.
Ketua klub dan ahli Shogi, Urushi Yaotome pun sangat senang akhirnya memiliki teman bermain.
Hari-hari sekolah yang diwarnai permainan Shogi, kisah keduanya akan menghangatkan hati.
Ayumu yang menikmati berjalannya waktu dengan Urushi, berusaha untuk lebih baik dalam bermain Shogi.