“Kalau itu aku belum tahu. Ya mungkin capek juga kali ya. Dan jantung juga dia punya, cuman nggak terlalu ini sih,” pungkas Renalda.
Mendiang Eddy Riwanto meninggal dunia usai menjadi imam Salat Ashar di lokasi syuting Cinta Suci pada Senin (29/4/2019).
Ia berpulang di usia 63 tahun dengan meninggalkan seorang istri dan empat orang anak.
Foto mendiang Eddy Riwanto yang ternyata meninggal karena kadar asam urat yang tinggi
(*)