Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Bank Soal PPPK 2022, Ini Contoh Soal P3K Tenaga Teknis untuk Jabatan Penata Penanggulangan Bencana, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Candra Mega Sari - Jumat, 20 Januari 2023 | 14:13
Ilustrasi contoh soal PPPK Tenaga Teknis BNPB untuk jabatan Penata Penanggulangan Bencana
bnpb.go.id

Ilustrasi contoh soal PPPK Tenaga Teknis BNPB untuk jabatan Penata Penanggulangan Bencana

1. Indonesia merupakan daerah rawan gempa bumi dengan banyaknya pertemuan lempeng maupun di jalur sesar aktif. Di pulau Jawa terdapat 37, Sulawesi 48, Papua 79, Nusa Tenggara dan Laut Banda 49 sesar aktif. Pertemuan lempeng bumi yang melintasi Indonesia mulai dari Laut Selatan Aceh - Sumatra bersambung ke Laut Selatan Pulau Jawa sampai Laut Selatan Pulau Nusa Tenggara merupakan lempeng bumi...

a. Lempeng Amerikab. Lempeng Pasifikc. Lempeng Eurasiand. Lempeng Antartikae. Lempeng Hindia-Australia

Kunci Jawaban : E

2. Kegiatan perencanaan penanggulangan bencana; pengurangan risiko bencana, pemaduan dalam perencanaan pembangungan, analisis risiko bencana, pendidikan dan pelatihan merupakan kegiatan yang diselenggarkan pada tahap...

a. Damaib. Konflikc. Prabencanad. Tanggap darurate. Pasca bencana

Kunci Jawaban : C

3. Lembaga pemerintah yang bertanggungjawab terhadap penyelenggaraan penanggulangan bencana adalah...

a. BNNb. BNPBc. TNI/POLRId. BASARNASe. KEMENSOS

Kunci Jawaban : B

Baca Juga: Bank Soal PPPK 2022, Ini Contoh Soal P3K Tenaga Teknis untuk Jabatan Pengendali Ekosistem Hutan, Lengkap dengan Kunci Jawaban

4. Penanggulangan bencana salah satu tujuannya yaitu untuk mengurangi risiko bencana. Hal tersebut tertuang berupa pedoman...

a. Rencana Mitigasib. Rencana Kontijensic. Rencana Operasi Penanganan Tanggap Daruratd. Rencana Rehabilitasie. Rencana Rekontruksi

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x