Baca Juga: Maag Tak Bakal Kumat, Hindari Jenis Makanan dan Buah Ini Saat Berbuka Puasa Agar Lambung Aman
Penggagas kampanye Jurus Sehat Rasulullah, dr Zaidul Akbar mengatakan cara tersebut ialah cukup dengan makan tempe mentah.
"Makan tempe itu lebih baik mentah, gak percaya? baru tahu ya? itu obat maag terbaik, Karena probiotik dia ( tempe) permentasi," katanya.
dr Zaidul Akbar mengatakan cara mengolahnya cukup mudah. Tempe tersebut cukup diiris dipis kemudian dimakan bersama kurma
"Tempe nanti dibikin sandwich, namnya sandwich tempe, tempenya di slais tipis tengahnya kasih kurma dimakan, itu obat maag.
Bukan hanya obat maag, tapi itu banyak sekali masalah pencernaan yang menjadi masalah besar dalam tubuh kita itu bisa selesai dengan makan kayak begitu
sebelumnya anda minum air jahe, air madu atau air jeruk nipis lalu anda makan tempe itu luar bisa energinya tu, nanti dicobain aja," katanya. (*)