Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

3 Weton yang Diprediksi Bakal Sukses Meski Sering Direndahkan

Siti Nur Qasanah - Minggu, 12 Maret 2023 | 07:13
Ilustrasi weton yang bakal sukses meski dihina dina.
Unsplash/Gregory Hayes

Ilustrasi weton yang bakal sukses meski dihina dina.

Baca Juga: 5 Weton Paling Egois Menurut Primbon Jawa, Konon Punya Banyak Musuh Karena Licik dan Suka Berdusta

3. Selasa Pahing

Weton Selasa Pahing mempunyai jumlah neptu 12, hari Selasa nilainya 3 dan pasaran Pahing nilainya 9.

Weton ini termasuk orang yang pandai dalam mencari nafkah menurut ramalan Primbon Jawa.

Walaupun demikian, weton ini tidak pandai bergaul dan sering mengalami kehilangan.

Hal itulah yang menyebabkan weton Selasa Pahing selalu mendapatkan hinaan dan caci maki.

Namun weton Selasa pahing selalu ingin belajar dan memiliki kecakapan dalam beberapa bidang sehingga membuat weton ini sukses dan sejahtera. (*)

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x