Artinya: saya berniat mengerjakan sholat sunah dhuha dua rakaat semata-mata karena Allah ta’ala.
- Bacaan niat sholat dhuha 4 rakaat sekali salam:
أُصَلِّى سُنَّةَ الضُّحَى أَرْبَعَ رَكَعَاتٍ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ أَدَاءً لِلّهِ تَعَالَى
Usholli sunnatadh dhuhaa arba'aa roka'aatin mustaqbilal qiblati adaa'an lillaahi ta'aalaa
Artinya: "Aku niat salat sunnah dhuha empat rakaat menghadap kiblat saat ini karena Allah ta'ala."
2. Takbiratul Ihram
3. Membaca Doa Iftitah
4. Membaca Surat Al-Fatihah
5. Membaca surat atau ayat-ayat Al-Qur’an
Tata cara sholat dhuha 2 rakaat selanjutnya adalah membaca surat atau ayat-ayat Al-Qur'an. Pada pertama, disunnahkan membaca surat Asy-syams. Dan rakaat kedua membaca surat Ad-Dhuha.
Untuk yang ingin melaksanakan 4 rakaat, pada rakaat berikutnya bisa membaca surat Al-Kafirun dan surat Al-Ikhlas pada rakaat terakhir.