"Teruskanlah tabiat mu yang jujur itu, hanya manusia jujur yang hatinya tentram," kata Hotman.
Cleaning service yang mengembalikan dompet Hotman Paris bernama Edi Sanjaya.
Ia merupakan cleaning service di Mal Kelapa Gading, Jakarta Utara.
"Tidak mau dikasih imbalan," kata Hotman Paris. (*)