Soal 13
Perhatikan peristiwa-peristiwa berikut !
(1) Pengunduran diri Presiden Soekarno pada tahun 1998
(2) Pemberontakan yang dilakukan oleh PKI
(3) Dilakukannya sidang MPRS tahun 1966
(4) Pemberontakan DI/TII
(5) Terjadinya Agresi Militer Belanda II pada tahun 1949
Peristiwa yang menunjukkan ciri einmalig dan unigue terdapat pada nomor...
Jawaban: (1), (3) dan (5)
Soal 14
Dalam batu nisan kuno yang ditemukan, menunjukkan bahwa Islam masuk ke Indonesia dan diperkenalkan oleh bangsa...