Gridhot.ID - Zodiak paling pemalu memang sering kali membuat bingung banyak orang.
Pasalnya, para zodiak paling pemalu ini sangat sulit mengungkapkan isi hatinya.
Akibatnya, banyak orang sulit untuk mendapatkan hati dari para zodiak paling pemalu ini.
Kira-kira siapa aja zodiak tersebut ya?
Dikutip Gridhot dari Sonora.ID, berikut ini para zodiak paling pemalu yang sangat susah mengungkapkan isi hatinya.
1. Cancer (21 Juni - 22 Juli)
Cancer suka berada di sekitar teman dan keluarga mereka.
Tapi, Cancer tidak memiliki banyak kesabaran untuk obrolan ringan dengan orang asing.
Cancer menyimpan upaya dan energi hanya untuk orang yang mereka kenal dan hargai.
2. Virgo (23 Agustus - 22 September)
Dikutip Gridhot dari Gramedia blog, Virgo adalah zodiak yang lahir pada rentang waktu 23 Agustus hingga 22 September.