Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Weton dengan Peruntungan Paling Bagus Menurut Primbon Jawa, Selalu Beruntung dalam Urusan Kerjaan dan Cinta

Septia Gendis - Senin, 10 April 2023 | 06:13
Ilustrasi weton yang diberkahi rezeki super komplit
iStockphoto

Ilustrasi weton yang diberkahi rezeki super komplit

GridHot.ID - Dalam setiap weton, ada makna yang tersirat.

Weton disebut sangat sakral bagi sebagian orang.

Weton bisa menjadi satu petunjuk dalam menentukan sesuatu dalam hidup.

Kita hidup pasti selalu ingin dilimpahi banyak keberuntungan dan keberkahan.

Berikut jajaran weton dengan peruntungan paling bagus, karena terlahir enteng rezeki dan selalu beruntung.

Di antara banyak weton dalam Primbon Jawa, disebutkan hanya ada beberapa weton saja yang terlahir dengan peruntungan paling bagus.

Karena apapun yang mereka lakukan bakal menghasilkan uang, tak hanya itu mereka juga selalu beruntung dalam setiap mengambil keputusan.

Bahkan orang-orang yang berada di sekitarnya, terutama keluarga sampai kecipratan rezeki dan keberuntungan, lho.

Tanpa menunggu lama, berikut 5 weton dengan peruntungan paling bagus dalam Primbon Jawa.

Rabu Kliwon

Berdasarkan primbon Jawa kuno yang sudah di titeni oleh para leluhur, menjelaskan weton Rabu Kliwon memiliki keistimewaan yang utama yaitu memiliki neptu 15.

Baca Juga: 3 Weton Ini Disebut Akan Beruntung di Urusan Asmaranya, Bakal Mudah Dapat Jodoh Gara-gara Ini Menurut Primbon Jawa

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x