GridHot.ID - Kedutan merupakan gerakan otot yang tak terkedali.
Dalam beberapa kasus, kedutan bisa dilihat menggunakan mata telanjang.
Namun dalam kasus lainnya, kedutan hanya bisa dirasakan gerakannya tanpa bisa dilihat oleh mata.
Menurut Primbon Jawa, saat bagian tubuh mengalami kedutan, itu merupakan pertanda akan terjadinya sesuatu.
Termasukkedutan di telapak tangan, baik di telapak tangan kanan maupun telapak tangan kiri.
Perlu diketahui, kedutan di telapak tangan ini ternyata memilikiarti tertetentu.
Melansir kanal YouTube Gundul TV, Mbah Mandir Riyono yang sudah tidak asing dengan seluk beluk perhitungan Jawa akan menguraikan arti kedutan di telapak tangan.
Dalam mengurai makna kedutan ini, Mbah Mandir Riyono berpedoman pada Kitab Primbon Jawa.
Berikut arti kedutan di telapak tangan.
Kedutan di telapak tangan kanan
Kedutan di telapak tangan kanan, artinya akan mendapat uang.