Mereka juga tipe orang yang mudah iba dan tidak tegaan.
Setiap mellihat orang yang kesusahan, mereka selalu ingin membantu.
4. Rabu Pon
Weton Rabu Pon memiliki sifat Lakune Mbulan. Kehadirannya bagai rembulan yang menerangi dan memberi petunjuk bagi orang lain.
Weton dengan neptu 14 ini berada di bawah naungan Satria Birawa yang selalu mendapat keberuntungan dan keberkahan.
Weton Rabu Pon sangat penyabar dan tidak mudah marah.
Mereka lembut dan tidak tega melihat orang lain kesusahan sehingga senang berbagi rezeki kepada orang lain.
5. Senin Kliwon
Orangyang lahir pada weton Senin Kliwon memiliki sifat keras tapibaik.
Mereka mudah sedih dan tidak tega melihat orang lain kesusahan.
Setiap memiliki rezeki, mereka selalu berbagi dengan orang lain.
Dengan neptu berjumlah 12, mereka juga memiliki sifat Lakune Kembang. Kehadirannya membawa ketenangan hati bagi orang-orang di sekitarnya.