GridHot.ID - Menjadi seorang YouTuber ternyata bisa menghasilkan banyak uang.
Sejumlah YouTuber di Tanah Air ini memiliki pendapatan fantastis lho!
Deretan YouTuber ternama ini seperti Ria Ricis, Baim Wong hingga Raffi Ahmad.
Diketahui dari Serambinews, Social Blade merilis urutan YouTuber Indonesia dengan penghasilan terbanyak.
Berdasarkan data Social Blade, Selasa (13/6/2023), penghasilan Jess No Limit berada di rentang USD 28.900-USD 449.100 atau setara Rp 429 juta hingga Rp 6,6 miliar.
Disusul, Raffi Ahmad dengan akun Rans Entertainment di rentang USD 14.800-234.400 atau setara Rp 220 juta hingga Rp 3,4 miliar.
Lalu, dengan jumlah subscribers 17,9 juta, penghasilan Zuni and Family per bulan mencapai sekitar USD 9.700-USD 155.400 atau setara Rp 144 juta hingga Rp 2,3 miliar (kurs Rp 14.863 per dollar AS).
Dilansir dari Wartakotalive, berikut urutan YouTuber Indonesia penghasilan terbanyak, berdasarkan data Social Blade, Selasa (13/6/2023):
1. Jess No Limit
Jumlah subscribers: 27,9 juta
Jumlah video yang diupload (akumulatif): 2.072
Source | : | Serambinews.com,Wartakotalive |
Penulis | : | Septia Gendis |
Editor | : | Septia Gendis |
Komentar