Kemudian, hasil dari penjumlahan itu adalah tingkat kecocokan yang nantinya dapat dilihat apakah hubungan pasangan tersebut layak dilanjutkan atau perlu waspada.
Berikut 3 pasangan weton yang dilarang menikah karena bakal menderita, maaf ternyata dia bukan jodohmu.
Wage dan Pahing
Seseorang yang memiliki pasaran wage tidak boleh menikah dengan orang yang memiliki pasaran Pahing.
Wage diibaratkan minyak sedangkan Pahing diibaratkan air, mereka tidak akan dapat disatukan.
Ketika bersatu maka perkelahian akan terjadi pada keduanya. Rumah tangga mereka dipercaya sulit untuk harmonis.
Neptu weton 25
Masyarakat Jawa percaya bahwa ketika neptu weton yang berjumlah 25 menikah maka akan terjadi sebuah bencana dalam keluarganya.
Bahkan bisa jadi salah satu orang tua mereka akan meninggal.
Misalnya saja Minggu Kliwon dan Senin Kliwon atau Minggu Wage dan Kamis Kliwon atau juga Senin Wage dan Minggu Kliwon dan juga Jumat Legi dan Sabtu Legi, Minggu Legi dan Jumat Pahing, Pasangan weton ini tidak boleh menikah.
Neptu wetonberjumlah 26
Baca Juga: 3 Weton Pria yang Akan Sukses Besar di Tahun 2023 Menurut Primbon Jawa