4. Minggu Pahing
Terakhir, terdapat Minggu Pahing yang disebut memiliki tingkat kepercayaan diri sangat tinggi dalam menghadapi orang-orang di sekitarnya.
Kepercayaan diri yang tinggi ini membuat wanita dengan weton tersebut merasa yakin bahwa semua orang akan menyukai dirinya.
Enggak heran, mereka selalu menyepelekan perasaan seseorang yang tulus karena merasa mampu menggaet banyak sekali pria di sekitarnya.
(*)