Diprediksi kekayaan weton Jumat Wage di tahun 2023 akan terus bertambah.
Senin Legi
Kedua, weton kaya raya tujuh turunan di tahun 2023 yaitu Senin Legi. Keberuntungan yang didapatkan weton ini layaknya tak ada habisnya.
Hebatnya lagi, weton Senin Legi adalah orang yang dikategorikan sukses besar.
Mereka juga berada dalam naungan tunggak semi yang artinya bisa menghadirkan kejayaan dalam berusaha maupun dalam bekerja.
Kesaktian spiritual Senin Legi akan membawa energi yang dipercaya bisa menjadi penyembuh bagi segala energi yang buruk.
Rabu Pon
Weton kaya raya tujuh turunan selanjutnya yaitu Rabu Pon.
Mereka adalah weton yang membawa energi yang cukup baik.
Weton ini juga sama halnya dengan kedua weton di atas yaitu memiliki keberuntungan luar biasa.
Ini karena weton Rabu Pon berada dalam naungan Satria Wibawa yang memiliki satu energi yaitu membawa keberuntungan kesuksesan dan spiritual.
Baca Juga: 3 Weton yang Suka Makan Sembarangan, Tak Peduli Warungnya Jorok dan Suka Hal Menantang