"Mikirin begitu mah kita enggak punya duit, yang penting mah cuan banyakin."
"Yang penting mah enggak ada gibah, kita semangat," sambung Muzdalifah.
"Yang penting mah duit banyak, apa aja dikerjain, yang penting cuan," timpal Fadel Islami.
Dalam kesempatan tersebut, Muzdalifah mengaku dulu ia rela bekerja harus naik truk untuk menjual besi bekas.
"Mungkin baru sekarang aja ngelihat aku dagang gitu, apalagi dulu aku naik-naik truk, muat-muat besi kan, muat-muat kaleng," cerita Muzdalifah.
"Dulu kerjanya sebelum besar itu dia kayak kuli gitu, naik-naik truk," lanjut Fadel Islami.
"Iya, nimbangin sekilo, dua kilo, tulisin," beber Muzdalifah.
Namun Fadel Islami menilai, publik hanya mengetahui sosok Muzdalifah yang sudah terkenal seperti sekarang.
Selain itu Fadel Islami menyoroti netizen yang hanya mengomentari gerak-gerik Muzdalifah.
Padahal ada artis lain yang juga berjualan di TikTok.
"Cuma publik tahunya yang sekarang yang enaknya."