Lowongan kerja ini terbuka untuk pelamar yang sudah berpengalaman maupun fresh graduate untuk S1 ataupun S2 jurusan Teknologi & Informasi, Matematika, Statistik.
Kesempatan ini akan dibuka hingga 1 Maret 2025. Pelamar posisi ini disyaratkan memahami dasar-dasar IT Audit dan bahasa pemrograman maupun Macro Excel.
6. Tax Analyst
Lowongan kerja Tax Analyst terbuka bagi fresh graduate yang menempuh pendidikan S1 jurusan Akuntansi/Pajak.
Posisi ini juga dibuka bagi pelamar yang memiliki pengalaman minimal 1 tahun.
Batas lamaran untuk posisi ini akan dibuka sampai 1 Maret 2025.
Cara mendaftar lowongan kerja Astra International
Bagi kamu yang tertarik untuk mendaftar lowongan kerja tersebut bisa diakses melalui laman official resmi di https://career.astra.co.id/lowongan.
Berikut adalah caranya mendaftarnya:
- Buka laman https://career.astra.co.id/lowongan
- Cari lowongan yang sesuai
- Klik "Lihat Detail" untuk membaca rincian pekerjaan beserta syaratnya
- Klik "Lamar" untuk melamar
- Login atau buat akun untuk meng-upload dokumen yang diperlukan.